Bupati Kupang Hadiri Penyerahan LHP BPK RI Perwakilan NTT
Kupang, swaratimor.co.id – Bupati Kupang Yosef Lede menghadiri kegiatan Penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Kinerja atas Pembangunan Manusia di Bidang Kesehatan melalui Pelayanan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) di Daerah Terdepan,…